Literasi
Literasi adalah istilah umum yang merujuk kepada seperangkat kemampuan dan keterampilan individu dalam membaca, menulis, berbicara, menghitung, dan memecahkan masalah pada tingkat keahlian tertentu yang diperlukan dalam kehidupan sehari-hari. Sehingga, literasi tidak bisa dilepaskan dari kemampuan berbahasa.
AKU MENCINTAIMU
Sebuah cerpen dari puisi "Aku Mencintaimu " karya Ravelza Sjafran kelas XI T K J.
